Pandemi virus Corona atau Covid-19 di Indonesia semakin meluas dan korban yang terinfeksi melonjak drastis setiap hari. Oleh sebab itu, masyarakat diminta #dirumahaja, menjaga jarak sosial #socialdistancing dan #physicaldistancing (jaga jarak fisik), serta membatasi aktivitas di luar rumah dengan #belajardirumah dan #bekerjadarirumah.
Para ahli medis pun menyarankan masyarakat agar menunda mengunjungi rumah sakit atau poliklinik selama pandemi Covid-19. Alasannya, orang yang datang ke klinik atau rumah sakit umumnya dalam keadaan imunitas tubuh rendah sehingga potensi tertular virus Corona sangat tinggi.
Apalagi, siapa pun bisa terinfeksi virus Corona meski tidak menunjukkan gejala sehingga mereka tidak sadar bahwa keberadaannya bisa menularkan Covid-19 kepada orang-orang yang kekebalan tubuhnya sedang lemah.
Oleh karena itu, mari memutuskan rantai penularan virus Corona atau COVID-19 dengan #dirumahaja dan menunda pemeriksaan ke sejumlah dokter spesialis berikut, kecuali dalam keadaan darurat dan sakit yang tak bisa diredakan oleh obat.
Tunda ke dokter gigi, kecuali dalam keadaan darurat
Tunda ke dokter THT, kecuali terdapat keluhan
Tunda ke dokter spesialis mata bila tidak dalam kondisi gawat darurat mata, yaitu
Tunda ke dokter spesialis kebidanan bila tidak dalam kondisi gawat darurat kebidanan, yaitu
Tunda ke spesialis urologi bila tidak dalam keadaan darurat urologi, yakni